Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2015

7 Resep Menu Takjil Berbuka Puasa Terbaru

7 Resep Menu Takjil Berbuka Puasa Terbaru - Setelah Khusu menjalankan ibadah puasa yang menahan lapar , dahaga dan hawa nabsu dari pagi hingga sore . tibalah beduk azan magrib sebagai tanda waktunya berbuka puasa telah tiba . waktu ini yang banyak ditunggu-tunggu bagi setiap umat yang menjalankan ibadah pusa disetiap bulan Ramadhan . saat bulan puasa seperti ini tentu saja menu takjil seringkali menjadi idola bagi banyak orang disetiap harinya . Untuk sajian menu berbuka puasa atau yang sering disebut takjil tentu saja sudah siap tersedia dengan pilihan selera masing-masing . menu takjil atau ta'jil yang artinya menyegerakan ini biasanya adalah hidangan atau camilan yang praktis dan menyegarkan . Untuk menu takjil berbuka puasa tentu saja begitu banyak sekali aneka kreasinya . ada yang berupa minuman atau makanan hangat ataupun yang disajikan dingin yang menyegarkan . Untuk takjil berbuka puasa yang sering dicari banyak orang biasanya kolak . hidangan khas ramdhan yang satu ini me

5 Resep Cemilan Buka Puasa 2015

5 Resep Cemilan Buka Puasa 2015 - Detik-detik menanti saatnya ramadhan tiba membuat banyak orang memutar otak untuk memikirkan sajian istimewa untuk berbuka, sahur bahkan hingga baju buat lebaran. Pedagang-pedagangpun ikut bingung memikirkan jualan apa yang sekiranya banyak dicari orang saat bulan puasa. Sehingga tidak heran jika banyak penjual dadakan yang berjejer di pinggir jalan saat bulan puasa. Istimewanya bulan puasa sungguh luar biasa, tidak hanya baik dalam segi keimanan terhadap Tuhan tetapi juga menumbuhkan solidaritas tinggi dalam diri manusia dan memper-erat silaturahmi sesama muslim. Disini kami akan berbagi berbagai informasi menarik mengenai resep-resep yang wajib anda coba saat bulan Ramadhan tiba, seperti di artikel sebelumnya telah kami ulas 5 Resep Buka Puasa 2015 yang dapat dijadikan referensi menu berbuka anda bersama keluarga. Nah, sekarang kami akan berbagi info resep yang baru lagi yaitu 5 Resep Cemilan Buka Puasa 2015 yang lagi ngetrend banget dikalangan ana

Resep Membuat Kacang Bawang Empuk Gurih

Resep Membuat Kacang Bawang Empuk Gurih - Berbicara tentang kacang bawang siapa sih yang tak mengenal camilan yang satu ini . kacang yang digoreng dengan bumbu dan irisan bawang putih ini memang enak sekali . kriuk-kriuk .. rasanya yang renyah , gurih namun empuk membuat banyak orang menyukainya . biasanya kacang bawang disajikan sebagai camilan yang enak untuk nonton tv dirumah. Selain untuk camilan keluarga , kacang bawang juga biasanya akan populer sekali jika lebaran tiba . Rasa-rasanya pas silahturahmi ke tetangga dan saudara kok selalu ada kacang bawang yah . biasanya kacang bawang ini disajikan didalam toples-toples kaca atau Toples atom dengan berbagai bentuk yang lucu . duh , ngomongin lebaran kok jadi pengin cepat-cepat lebaran yah :D heheh . Untuk kacang bawang menjelang Ramadhan seperti ini biasanya banyak sekali yang menjualnya di toko-toko kue dan toko snak . tapi kalau membelinya diluar jika dirasa-rasa ada yang kurang yah . berbeda jika membuatnya sendiri langsung dari

5 Resep Buka Puasa 2015

5 Resep Buka Puasa 2015 - Sebentar lagi menjelang bulan suci ramadhan yang selalu kita nantikan setiap tahunnya. Bagi para umat muslim sudah pasti menjadi bulan yang sangat istimewa. Bulan ramadhan merupakan bulan amalan kebaikan, karena di bulan ini para umat islam di wajibkan menunaikan ibadah puasa selama sebulan dan di anjurkan mengamalkan hal-hal baik agar mendapatkan pahala yang berlimpah. Meskipun berbuat baik itu tidak hanya di bulan ramadhan saja, namun di bulan tersebut merupakan bulan keberkahan sehingga sangat baik jika amal ibadah kita ditingkatkan. Bulan Puasa menjadi ajang yang paling istimewa untuk keluarga, karena di bulan ini selalu ada waktu yang diluangkan untuk berkumpul bersama. Waktu yang paling ditunggu saat berkumpul yaitu waktu sahur, waktu berbuka dan waktu tarawih berjamaah. Keistimewaan bulan suci ramadhan hanya 1 bulan dalam setahun sekali dapat kita rasakan, sehingga jangan sampai menyia-nyiakan waktu tersebut. Momen berharga ini tentunya harus di dukung

Resep Membuat Kolak Biji Salak Ubi Enak

Resep Membuat Kolak Biji Salak Ubi Enak - Kolak Biji salak atau yang biasa di sebut candil ini merupakan makanan khas nusantara yang memiliki rasa enak dan manis . Kolak biji salak merupakan salah satu hidangan yang populer sekali pada bulan ramadhan . memiliki citarasa enak dan kenyal yang unik membuat kolak biji salak menjadi favorit saat berbuka puasa . biasa nya kolak biji salak ini dimakan selagi masih hangat ataupun dengan ditambahkan es batu agar terasa lebih segar . Sebenarnya dalam mengolah biji salak ini sangat mudah . pada dasarnya biji salak yang mempunyai rasa enak sehingga akan selalu lezat di bikin apapun . dari biji salak yang dimasak santan , es biji salak , kolak biji salak dan lain sebagainya . intinya mau di makan hangat ataupun dingin , olahan biji salak selalu nyumi untuk dinikmati .  Saya juga suka sekali dengan biji salak , rasa-rasanya kok kalau buat kolak terus ngga ada biji salaknya terasa ada yang kurang gitu . keluarga dirumah juga suka , jadi ya gitu kala

Resep Membuat Ayam Popcorn ( Popcorn Chicken ) Ala KFC

Resep Membuat Ayam Popcorn ( Popcorn Chicken ) Ala KFC - Ayam Popcorn Ala KFC atau yang sering di sebut dengan Popcorn Chicken ini memang sangat istimewa . memiliki rasa yang enak , gurih dan Crispy membuat ayam popcorn memiliki banyak penggemar . rasanya yang lezat seringkali sangat nikmat jika disantap untuk menemani nasi putih yang hangat . selain itu , Ayam Popcorn ini juga enak sekali jika dinikmati begitu saja sebagai camilan yang gurih ketika nonton tv atau berkumpul dengan keluarga . Anda dapat menyajikannya dengan saus sambal botolan , mayonese ataupun dengan aneka sambal sesuai selera anda . Ayam Popcorn ini sebenarnya memiliki citarasa yang sama dengan ayam goreng tepung yang biasa anda santap di restauran siap saji ala KFC . namun bedanya Ayam Popcorn terbuat dari daging ayam yang dipotong kecil-kecil , yang kemudian dilumusi dengan tepung bumbu , telur dan tepung roti lalu digoreng hingga crispy . mungkin karena ayam goreng tepung ini memiliki bentuk kecil-kecil seperti p

Resep Membuat Popcorn Asin Tanpa Mentega Gurih

Resep Membuat Popcorn Asin Tanpa Mentega Gurih - Popcorn atau jagung berondong adalah salah satu snak yang sehat . mengandung 79 gram karbohidrat ( per sajian 100 gram ) , 15 gram serat , 4 gram lemak , 12 gram protein dan sisanya adalah zat besi serta vitamin B . karena memiliki kandungan nutrisi yang sangat baik , Popcorn pun sangat cocok dijadikan sebagai camilan anda dan keluarga . biasanya Popcorn ini sangat enak sekali dijadikan camilan saat nonton film . Jadi jangan heran lagi , jika di bioskop-bioskop yang biasa anda nonton film banyak sekali menyajikan Popcorn dengan aneka rasa . dari rasa manis , rasa pedas , rasa barberque , ataupun rasa original yang sering disebut dengan Popcorn asin . Popcorn yang memiliki rasa asin gurih ini sering kali menjadi pilihan banyak orang saat menonton film . rasanya yang pas di lidah sangat cocok sekali bagi orang-orang indonesia yang menyukai rasa gurih . Untuk Popcorn asin atau Popcorn gurih selain bahan utamanya jagung yang khusus untuk me

Resep Membuat Ikan Pesmol Khas Sunda Enak

Resep Membuat Ikan Pesmol Khas Sunda Enak - Namanya ikan di olah dengan cara apapun pasti tetap enak dan lezat yah . kecuali jika anda memasaknya kebanyakan garam , gosong dan lain sebagainya :D . ikan yang pada dasarnya memiliki rasa yang gurih dan enak yang alami sehingga akan mudah di masak apapun . termasuk dengan di goreng saja dengan bumbu sederhana juga ikan ini sudah memiliki rasa yang lezat nikmat . Nah apalagi jika sang ikan di beri sentuhan bumbu rempah alami khas indonesia yang segar . tentu saja akan menambah nikmat sang ikan bukan ? seperti dimasak pesmol khas sunda yang akan kami bagikan kali ini misalnya . ikan yang digoreng terlebih dahulu lalu dimasak dengan bumbu kuning yang mempunyai rasa yang nikmat pas akan menambah citarasa lezat pada sang ikan . Memasak pesmol seperti ini sangat identik dengan masakan cianjur dan sunda . karena untuk masakan cianjur dan sunda banyak sekali aneka ikan yang dapat dimasak pesmol . untuk ikannya sendiri juga begitu banyak macamnya