Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

Inilah Manfaat Air Kelapa Muda Yang Jarang Orang Ketahui

Banyak orang yang belum tahu, ternyata air kelama muda memiliki banyak sekali manfaat untuk kesehatan tubuh. Hal ini tak lepas dari banyaknya kandungan nutrisi pada air kelapa muda yang secara tak langsung akan menyehatkan badan setelah kita meminumnya. Menurut playon.co.id , air kelapa muda memiliki banyak sekali kandungan nutrisi seperti karbohidrat, lemak, proteniun, hingga zink. Untuk lebih jelasnya silahkan simak di bawah ini. Energi : 79 kJ (19 kcal) Karbohidrat : 3.71 g Lemak : 0.2 g Protein : 0.72 g Air : 94.99 g Tiamina (Vit. B1) : 0.03 mg (2%) Riboflavin (Vit. B2) : 0.057 mg (4%) Niasin (Vit. B3) : 0.08 mg (1%) Asam Pantotenat (B5) : 0.043 mg (1%) Vitamin B6 : 0.032 mg (2%) Folat (Vit. B9) : 3 µg (1%) Vitamin C : 2.4 mg (4%) Kalsium : 24 mg (2%) Besi : 0.29 mg (2%) Magnesium : 25 mg (7%) Fosfor : 20 mg (3%) Kalium : 250 mg (5%) Zink : 0.1 mg (1%) Setelah mengetahui beragam nutrisi yang terkandung pada air kelapa muda, maka tak ada salahnya kita mengkonsumsi air tersebut secar

Resep Boba Pearl Brown Sugar Cukup Dengan 3 Bahan Saja

Resep Boba Pearl Brown Sugar - Boba lovers mana suaranya? Hem, ternyata bikin boba sendiri di rumah ngga kalah enak dengan yang beli ya. Next pengin banget coba bikin cheese toppingnya buat melepas rindu sama brown sugar cheese ala mall yang biasa saya beli. Jadi boba pearl yang juga disebut bubble, tapiocana bubble, black pearl, bubble pearl, pearl dan ice bubble drink ini merupakan salah satu bahan campuran minuman yang akhir-akhir ini sedang viral di Indonesia dan Malaysia. Baca Juga :  Resep Es Susu Penggaris Untuk Dijual 1000-an, Modal 25rb Hasilnya 95rb Sehari! Sebutan untuk bubble ini ternyata lebih untuk bentuk bola-bola tepung tapioka yang lebih kecil. Sedangkan sebutan boba sendiri untuk bulatan adonan yang lebih besar. Dan kenapa bisa disebut black pearl, ternyata karena bentuknya menyerupai mutiara namun bewarna coklat kehitaman bahkan ada yang bewarna hitam pekat. Untuk boba hitam biasanya diberi pewarna makanan warna hitam. Saat ini ada banyak sekali resep boba pearl yan

Resep Pisang Goreng Nugget Crispy Panir Kriuk Renyah Tahan Lama

Resep Pisang Goreng Nugget  - Dulu pisang goreng crispy atau pisang crispy sempat terkenal nih, banyak sekali peminatnya karena rasanya yang khas. Yakni perpaduan antara renyah dan manis. Saya juga salah satu peminat dari pisang goreng crispy ini. Karena memang rasanya yang enak dan ada krenyes-krenyes nya gitu. Namun sayangnya saat ini pisang crispy sudah jarang sekali ditemukan, bahkan susah mencari penjual yang menjual pisang goreng crispy. Baca Juga : Resep Pizza Nasi Sosis Keju Teflon Yang Mudah Dibuat Untuk Bekal Anak Sekolah Pisang goreng crispy paling enak dimakan bersama topping manis seperti susu kental manis coklat/putih atau vla vanilla. Namun saat ini pisang crispy tak melulu dimakan bersama topping manis. Karena saat ini ada pula yang menikmati pisang cripsy dengan sambal pedas. Perpaduan sambal dan pisang benar-benar unik dan membuat siapa saja ketagihan. Berbicara pisang selain nikmat dibuat resep pisang crispy, pisang juga enak di olah menjadi makanan lainnya. Misalnya